where are the robots?
Bill Elim & Jayson Adrian

Diberikan sebuah link website, dan saat dibuka, link tersebut akan membuka website berikut

Saat saya search di google tentang robot dan hubungannya dengan website, saya menemukan bahwa
terdapat file robots.txt dimana file tersebut berfungsi untuk memberitahu crawler dari search
engine, URL mana yang dapat di akses pada website. Untuk dapat diimplementasikan robots.txt ini
harus di upload ke root dari website tersebut. Sehingga saya asumsikan hal yang sama dilakukan
oleh pembuat website ini
Saat saya cari file tersebut dengan cara mengetik robots.txt pada
URL

Lalu saya klik enter, lalu website berubah dan menunjukkan hal berikut

Lalu saat saya masukkan “477ce.html” pada URL

Maka halaman website akan berubah dan menunjukkan flag

Flag: picoCTF{ca1cu1at1ng_Mach1n3s_477ce}